semua tentang adalah

Senin, 13 Maret 2017

De Facto adalah ungkapan dalam bahasa latin yang berarti “berdasarkan faktanya” atau “berdasarkan kenyataannya” yang digunakan untuk menunjukkan sesuatu yang sudah lazim dan diterima. De facto biasa digunakan sebagai lawan dari ungkapan de jure (berdasarkan hukum). Berdasarkan sifatnya, de facto terbagi menjadi dua yaitu de facto bersifat tetap dan de facto bersifat sementara.

De facto bersifat sementara adalah pengakuan dari negara lain tanpa melihat perkembangan negara tersebut, dan jika negara tersebut hancur maka negara lain yang awalnya memberikan pengakuan akan menarik pengakuannya. Sedangkan de facto bersifat tetap adalah pengakuan dari negara lain terhadap suatu negara yang hanya bisa menumbuhkan hubungan di bidang ekonomi.

Standar jarak de jure di Amerika Serikat adalah kilometer (hal ini karena Amerika Serikat ikut serta menandatangani Convention du Mètre), tetapi secara de facto standar jarak yang digunakan adalah mil.

Ditulis oleh eM Hidayat pada 21.20 dalam , ,    Belum ada komentar »

0 komentar:

Posting Komentar

Bookmark Kami

Delicious Digg Facebook Favorites More Stumbleupon Twitter

Cari disini